Kecamatan Bojonegara Dalam Angka 2024 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Serang

Untuk Mendapatkan data BPS silahkan datang ke Pelayanan Statistik Terpadu (PST) BPS Kabupaten Serang Jl. Desa Kaserangan-Pengampelan no. 7 Ciruas - Kabupaten Serang

Tingkat Pengangguran Terbuka di Kabupaten Serang Tahun 2023 Laki-Laki yaitu 9,49% dan perempuan 10,81%

Kecamatan Bojonegara Dalam Angka 2024

Nomor Katalog : 1102001.3604210
Nomor Publikasi : 36040.24030
ISSN/ISBN : 3032-1433
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 26 September 2024
Bahasa : Indonesia dan Inggris
Ukuran File : 1.2 MB

Abstraksi

Publikasi Kecamatan Bojonegara Dalam Angka adalah publikasi tahunan yang diterbitkan secara berkala oleh Badan Pusat Statistik Kabupaten Serang. Publikasi ini dimaksudkan untuk memberikan gambaran tentang perkembangan Kecamatan Bojonegara secara umum yang meliputi keadaan geografi, pemerintahan, penduduk, sosial dan kesejahteraan, dan pertanian. Data yang disajikan dalam publikasi ini berasal dari beberapa sumber, yaitu Badan Pusat Statistik dan instansi terkait.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Serang (Statistics Serang Regency)Jl. Kaserangan-Pengampelan No.7 Ciruas

Kabupaten Serang 42182 Telp/Fax: (0254)282902 email: bps3604@bps.go.id 

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik